Definisi atau arti kata Mengeksplorasi berdasarkan KBBI Online:
eksplorasi /
eks·plo·ra·si/ /éksplorasi/
1 n penjelajahan lapangan dng tujuan memperoleh pengetahuan lebih banyak (tt keadaan), terutama sumber-sumber alam yg terdapat di tempat itu; penyelidikan; penjajakan:
• eksplorasi
sumber minyak di daerah lepas pantai sedang giat dilakukan; 2 Dik kegiatan untuk memperoleh pengalaman baru dr situasi yg baru;
3 Pet penyelidikan dan penjajakan daerah yg diperkirakan mengandung mineral berharga dng jalan survei geologi, survei geofisika, atau pengeboran untuk menemukan deposit dan mengetahui luas wilayahnya;
• eksplorasi
akhir Pet penyelidikan terperinci untuk cebakan mineral atau batu bara setelah hasil penyelidikan pendahuluan menyatakan bahwa cebakan itu ada kemungkinan mempunyai nilai ekonomis;
• eksplorasi
radioaktif Pet cara eksplorasi dng menggunakan prinsip radioaktif;
mengeksplorasi /
meng·ek·splo·ra·si/
v mengadakan penyelidikan (terutama mengenali sumber alam yg terdapat di suatu tempat):
Columbus menemukan Amerika, tetapi tidak mengeksplorasi benua baru ituPosisi kata Mengeksplorasi di database KBBI Online
eksotisme -
ekspansi -
ekspansif -
ekspansionis -
ekspansionisme -
ekspansionistis -
ekspatriasi -
ekspatriat -
ekspedisi -
ekspeditor -
ekspeditur -
ekspektoran -
eksper -
eksperimen -
eksperimental -
ekspirasi -
eksplan -
eksplikasi -
eksplisit -
eksploit -
eksploitasi -
eksploitir -
eksplorasi -
eksploratif -
eksplorator -
eksplosi -
eksplosif -
ekspo -
eksponen -
eksponensial -
ekspor -
eksportir -
ekspos -
ekspose -
eksposisi -
ekspres -
ekspresi -
ekspresif -
ekspresionisme -
ekspresionistik -
ekspresivitas -
ekstase -
ekstasi -
ekstensi -
ekstensif