Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/Membedah

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata Membedah berdasarkan KBBI Online:

1bedah /1be·dah/ n pengobatan penyakit dng jalan memotong (mengiris dsb) bagian tubuh yg sakit; operasi;

• bedah buku pembicaraan dan diskusi mengenai isi buku;
• bedah cesar Dok pembedahan yg dilakukan dng pengirisan dinding perut dan peranakan untuk melahirkan (mengeluarkan) janin;
• bedah mayat autopsi;
• bedah plastik bedah yg berkenaan dng pembentukan kembali bagian tubuh (terutama bagian kulit) yg cacat, rusak, atau berkerut agar dapat mendekati normal: bibir yg sumbing itu dapat diperbaiki dng
• bedah plastik;
membedah /mem·be·dah/ v memotong (mengiris dsb) bagian tubuh yg sakit; mengoperasi;
pembedah /pem·be·dah/ n 1 orang yg membedah; 2 alat untuk membedah;
pembedahan /pem·be·dah·an/ n proses, cara, perbuatan membedah: - jantung sudah banyak dilakukan di Indonesia

Posisi kata Membedah di database KBBI Online

bebek - bebekel - bebekisme - bebeksan - bebel - bebenah - beber - beberapa - beberas - bebesaran - bebi - bebodoran - bebotoh - bebrek - bebuyutan - becak - becek - beceng - becolok - becuk - becus - beda - bedah - bedah - bedak - bedal - bedal - bedama - bedan - bedar - bedaru - bedawi - bedaya - bedebah - bedegap - bedegong - bedel - bedeng - bedeng - bedil - bedinde - bedo - bedol - bedudak - beduk

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.532.018 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?