Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/Kompetisi

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata Kompetisi berdasarkan KBBI Online:

kompetisi /kom·pe·ti·si/ n 1 persaingan: di antara para siswa harus diciptakan suasana
• kompetisi yg sehat dl belajar;
2 Olr pertandingan untuk merebut kejuaraan dl gabungan perkumpulan olahraga (sepak bola dsb): klubnya keluar sbg juara
• kompetisi PSSI wilayah III;
3 sistem pertandingan olahraga yg mengharuskan semua pihak saling bertanding (berhadapan);

• kompetisi antarnegara usaha suatu negara untuk mengungguli negara lain dl mencapai tujuan nasional;
• kompetisi sosial persaingan atau perjuangan hidup di tengah-tengah masyarakat

Posisi kata Kompetisi di database KBBI Online

komkoma - komoditas - komoditi - komodo - komodor - kompak - kompanyon - komparasi - komparatif - komparator - kompartemen - kompas - kompas - kompatibel - kompatibilitas - kompatriot - kompendium - kompeni - kompensasi - kompes - kompeten - kompetensi - kompetisi - kompetitif - kompetitor - kompi - kompilasi - kompilator - komplain - kompleks - kompleks - kompleksitas - komplemen - komplementer - komplet - komplikasi - komplikatif - komplimen - komplit - komplot - kompon - komponen - kompong - komponis - kompor

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.534.159 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?