Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/Gejala

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata Gejala berdasarkan KBBI Online:

gejala /ge·ja·la/ n 1 perihal (keadaan, peristiwa, dsb) yg tidak biasa dan patut diperhatikan (ada kalanya menandakan akan terjadi sesuatu): ahli bahasa sebaiknya mencatat segala
• gejala bahasa yg terdapat dl perkembangan bahasa Indonesia sekarang;
2 keadaan yg menjadi tanda-tanda akan timbulnya (terjadinya, berjangkitnya) sesuatu;

• gejala erosi pertanda yg menunjukkan akan terjadi tanah longsor;
menggejala /meng·ge·ja·la/ v menjadi (merupakan) gejala: belakangan ini produksi lagu anak-anak makin menggejala

Posisi kata Gejala di database KBBI Online

gegai - gegakgempita - gegala - gegaman - gegana - gegaokan - gegap - gegap - gegar - gegares - gegas - gegat - gegau - gegep - geger - gegetar - gegetun - gegisik - gegua - geiger - geiser - gejah - gejala - gejolak - gejos - gejuju - gel - gela - gelabah - gelabah - gelabir - gelabur - geladah - geladak - geladak - geladeri - geladi - geladir - geladir - geladrah - gelagah - gelagak - gelagap - gelagar - gelagar

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.533.712 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?